Pages - Menu

Sabtu, 28 September 2013

TACHOMETER,KUNCI MOMENT (TORQUE WRENCH),HIDROMETER,COMPRESSION TESTER

TACHOMETER
Tachometer adalah alat untuk mengukur putaran mesin ( Rotary Per Minute )

1. Persiapan

- Pastikan jarum pada posisi “0”
Jika tidak, set dengan memutar
adjusting screw.
- Keluarkan pick-up probe dari
bagian belakang tachometer
dan pasang pada connector.
- Set batt/RPM selection switch
pada posisi “Batt Chk” dan
periksa apakah jarum bergerak
ke daerah OK . Jika tidak
ganti battery









2. Pengecekan RPM

-  Set cycle selection knob ke 4
-  Set sensitivity pada auto.
-  Set Batt/RPM selection switch ke posisi RPM
-  Hubungkan pick-up probe ke injctor holder no 1
-  Baca hasil pengukuran














KUNCI MOMENT (TORQUE WRENCH),

Kunci moment digunakan untuk
mengukur gaya puntir pada baut
dan mur, agar mencapai ketegangan
tertentu







peringatan penggunaan torque wrench

- Gunakan kunci moment hanya
untuk pengerasan akhir.







- Gunakan kunci moment yang
mempunyai tingkat moment
yang cukup (maximum torque).





- Untuk mencegah agar kunci
socket tidak meleset, tahanlah
dengan tangan kiri sambil
menarik handle, seperti pada
gambar

















HIDROMETER


 Hidrometer berfungsi untuk mengukur
berat jenis elektrolit battery. Berat jenis
elektrolit berubah menurut tingkat
isi battery. Berat jenis battery penuh
adalah 1,26 – 1,28.
Berat jenis juga dipengaruhi oleh
suhu, sehingga rumus ini digunakan
untuk menentukan hubungannya :
S20 = St + 0,007.(t – 20)
Dimana :
S20 = berat jenis koreksi
St = berat jenis terukur
t = suhu saat pengukuran
bila berat jenis kurang dari 1,23, harus
dilakukan pengisian battery.





COMPRESSION TESTER 




 Compression tester digunakan untuk
mengukur tekanan kompresi. Karena
tekanan kompresi pada mesin diesel
tinggi, maka harus digunakan gauge
dengan tekanan tinggi. Pemasangan
pada lubang injektor atau glow plug.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar